Mengapa Rusa Karibu Tidak Kedinginan di Kutub Utara?

Ilustrasi/pixabay.com
Karibu adalah anggota dari keluarga rusa. Hewan ini memiliki bulu yang tebal sekaligus halus, dan bulu-bulu itulah yang membantu tubuh mereka tetap hangat di cuaca yang dingin.

Karibu menjalani hidupnya di kutub utara dengan cara berkelompok. Mereka memakan lumut-lumutan dan tumbuhan hijau lainnya. 

Pada waktu musim dingin, mereka pergi ke hutan bagian selatan kawasan kutub utara untuk berlindung dari angin dan salju. 

Ketika musim semi tiba, karibu meninggalkan hutan dan pergi ke kawasan tundra, tempat mereka melahirkan anak-anaknya.

Hmm... ada yang mau menambahkan?

Related

Fauna 2245181957668192481

Posting Komentar

emo-but-icon

Recent

Banyak Dibaca

item