Bagaimana Bunglon Mengubah Diri Hingga Tak Terlihat?

Ilustrasi/pixabay.com
Kemampuan unik bunglon sangat terkenal sekaligus hebat, yaitu mengubah warnanya sesuai lingkungan sekitar, sehingga dapat dikatakan tak terlihat. Di dunia hewan, kemampuan itu sangat efektif dalam mempertahankan diri dari ancaman.

Kemampuan unik bunglon dalam berbaur dengan lingkungan alam mereka dimungkinkan berkat sel-sel kulit khusus yang disebut kromatofora, yang menjadikan kadal ini sulit dilihat dan ditemukan oleh predator lain. 

Selain itu, bunglon juga pendaki yang hebat, juga penyergap yang menakjubkan. Lidah yang digunakannya untuk menangkap mangsa, dapat bergerak secepat pesawat jet.

Hmm... ada yang mau menambahkan?

Related

Fauna 5365361625018631360

Posting Komentar

emo-but-icon

Recent

Banyak Dibaca

item