Mengenal Daftar Ukuran Panjang, Luas, Isi, dan Berat
https://www.belajarsampaimati.com/2014/10/daftar-ukuran-panjang-luas-isi-dan-berat.html
Ilustrasi/pixabay.com |
Berikut ini berbagai macam daftar satuan ukuran, yang meliputi ukuran panjang, luas, isi, dan berat.
Ukuran panjang:
- 1 kilometer = 1.000 meter
- 1 hektometer = 100 meter
- 1 dekameter = 10 meter
- 1 meter = 10 desimeter
- 1 kilometer = 10 hektometer
- 1 hektometer = 10 dekameter
- 1 kilometer = 100.000 centimeter
- 1 hektometer = 10.000 centimeter
- 1 dekameter = 1.000 centimeter
- 1 meter = 100 centimeter
- 1 meter = 1.000 milimeter
- 1 desimeter = 100 milimeter
- 1 centimeter = 10 milimeter
- 1 mil (laut) = 1851,51 meter
- 1 knop (mil darat) = 1.666 meter
- 1 kaki = 0,305 meter.
- 1 yard (3 kaki) = 0,914 meter.
- 1 inci = 0,025 meter = 2,54 centimeter
Ukuran isi:
- 1 m3 (meter kubik) = 1.000 liter
- 1 galon (Inggris) = 4,549 liter
- 1 galon (USA) = 3,785 liter
Ukuran berat:
- 1 kilogram (kg) = 100 gram
- 1 hektogram (hg)= 100 gram
- 1 dekagram (dag) = 10 gram
- 1 desigram (dg) = 100 miligram (mg)
- 1 kwintal = 100 kilogram
- 1 ton = 10 kwintal
- 1 ons = 100 gram
- 1 pikul (Indonesia) = 61,76 kilogram (100 kati)
- 1 pound = 0,554 kilogram
- 1 ounce (oz) = 28,35 gram
- 1 grain = 0,0648 gram
- 1 dram (dr) = 1.772 gram
- 1 stone (st) = 6,35 kilogram
- 1 pint = 0,5681 kilogram
- 1 quart = 2 pints = 1,1361 kilogram
- 1 gallon = 4 quarts = 4,5461 kilogram
- 1 barrel (Inggris) = 199,91 kilogram
Ukuran luas:
- 1 hektar (ha) = 10.000 meter persegi
- 1 meter persegi = 10.000 centimeter persegi
- 1 centimeter persegi = 100 milimeter persegi
- 1 inci persegi = 6,5416 centimeter persegi
- 1 dam (1 are) = 1 meter persegi
- 1 centimeter persegi = 0,155 square inch
- 1 desimeter persegi = 15,5 square inch
- 1 meter persegi = 1,196 square yard
- 1 are = 119,60 square yard
- 1 hektar = 2,471 acres
- 1 kilometer persegi = 247,105 acres
- 40 square perches = 1 rood = 10,117 are
- 4 roods = 1 acre = 0,4047 ha
- 640 acres = 1 sq mile = 259 ha
Hmm… ada yang mau menambahkan?
micrometer bosq langadong
BalasHapus