Bagaimana Serangga Tumbuh dan Berkembang?
https://www.belajarsampaimati.com/2014/02/bagaimana-serangga-tumbuh-dan-berkembang.html
Ilustrasi/istimewa |
Kemudian, larva menjadi pupa atau kepompong, dan di dalamnya terdapat imago atau serangga dewasa, yang berkembang. Larva mungkin hidup dalam habitat berbeda dari serangga dewasa, dan membutuhkan jenis makanan berbeda.
Dalam spesies belalang, serangga muda yang menetas dari telur terlihat seperti serangga dewasa namun berukuran kecil, dan disebut nimfa.
Pada waktu tumbuh, nimfa meninggalkan kulitnya. Semakin lama berganti kulit, semakin terlihat seperti serangga dewasa, hingga akhirnya benar-benar menjadi serangga dewasa.
Hmm… ada yang mau menambahkan?
__________________________
Catatan terkait:
Kemana Serangga Pergi Sewaktu Hujan?
Di Antara Bos dan Karyawan, Siapa yang Lebih Bahagia?