Apakah WHO Mengakui Pengobatan Ayurveda?

 Apakah WHO Mengakui Pengobatan Ayurveda? Belajar Sampai Mati, belajarsampaimati.com, hoeda manis
Ilustrasi/liveright.in
Beberapa negara memiliki pengobatan tradisionalnya masing-masing. Indonesia punya jamu tradisional, Cina memiliki berbagai teknik pengobatan warisan leluhur, begitu pula India memiliki Ayurveda.

Seperti pengobatan tradisional lainnya, Ayurveda berbahan dasar tumbuhan. Bahan lainnya, yang bisa jadi membedakan Ayurveda dengan pengobatan tradisional lain, adalah mineral murni.

D.K. Misra, asisten direktur Council for Research in Ayurveda, India, menyatakan bahwa Ayurveda memiliki sistem diagnosis sendiri, dan cara perawatan tersendiri. Ayurveda memiliki dua cabang, pengobatan dan pencegahan.

Organisasi Kesehatan Dunia (WHO—World Health Organization) telah mengakui Ayurveda bisa meningkatkan sistem pengobatan. D.K. Misra dan sejawatnya pun terus menggali sistem pengobatan alternatif yang telah berusia 2000 tahun itu, karena pengobatan ala barat yang dianggap modern justru banyak yang memiliki efek samping dan menimbulkan komplikasi.

Hmm… ada yang mau menambahkan?

Related

Umum 4608748670141440080

Posting Komentar

emo-but-icon

Recent

Banyak Dibaca

item