Apa sih Baling-baling Archimedean itu?
https://www.belajarsampaimati.com/2013/06/apa-sih-baling-baling-archimedean-itu.html
Ilustrasi/blogkapal.blogspot.com |
Baling-baling Archimedean adalah alat kuno yang ditujukan untuk menaikkan air dari sungai atau parit. Alat ini terdiri dari sebuah buluh panjang dengan baling-baling besar dipasang di dalamnya. Apabila salah satu ujung baling-baling dimasukkan ke dalam air dan tangkainya diputar, maka air akan naik melalui buluh dan keluar dari ujung lain yang berada di atas.
Nama baling-baling ini mengingatkan kita pada penemu asal Yunani, Archimedes. Namun, alat ini—atau yang serupa—telah ada jauh-jauh hari sebelum Archimedes dilahirkan.
Hmm… ada yang mau menambahkan?
Nama baling-baling ini mengingatkan kita pada penemu asal Yunani, Archimedes. Namun, alat ini—atau yang serupa—telah ada jauh-jauh hari sebelum Archimedes dilahirkan.
Hmm… ada yang mau menambahkan?