Mengapa Menggosok-gosok Tangan Bisa Menimbulkan Panas?
https://www.belajarsampaimati.com/2013/04/mengapa-menggosok-gosok-tangan-bisa.html?m=0
Ilustrasi/sanglahhospitalbali.com |
Hal itu terjadi karena gaya gesekan antara kedua telapak tangan kita menyebabkan pergerakan molekul-molekul atom yang ada di telapak tangan semakin lama semakin cepat, hingga saling bertumbukan satu sama lain.
Ketika hal di atas terjadi, akibatnya kemudian adalah timbulnya pelepasan energi berupa panas, yang bisa menyebabkan kedua telapak tangan kita terasa hangat. Dalam fisika, hal semacam itu disebut energi kinetik.
Hmm… ada yang mau menambahkan?
Terima kasih jawaban saya bisa terjawab tapi kenapa namanya belajar sampai mati ?
BalasHapus