Mengapa Kucing Bisa Selamat Setelah Jatuh dari Tempat Tinggi?
https://www.belajarsampaimati.com/2013/04/mengapa-kucing-bisa-selamat-setelah.html
Ilustrasi/istimewa |
Mengapa kucing bisa selamat setelah jatuh dari ketinggian?
Ketika jatuh, kucing akan merentangkan kakinya lebar-lebar, dan meratakan tubuhnya sehingga mirip parasut.
Selain itu, ketika jatuh, kucing akan menekuk kakinya untuk mengurangi guncangan ketika akhirnya menyentuh tanah. Dengan cara itulah kucing bisa selamat setelah jatuh dari tempat tinggi.
Hmm… ada yang mau menambahkan?