Mengapa Air Dalam Gelas yang Ditutup Tidak Tumpah ketika Dibalik?

Mengapa Air Dalam Gelas yang Ditutup Tidak Tumpah ketika Dibalik?
Ilustrasi/istimewa
Jika kita mengisikan air ke dalam gelas, kemudian gelas itu ditutup—entah menggunakan plastik atau benda lain—lalu gelas itu dibalik, air di dalam gelas tidak tumpah, sebagaimana jika gelas tidak ditutup. Hal itu terjadi karena penerapan hukum tekanan.

Pada gelas yang berisi air tersebut, tekanan air menekan ke segala arah, termasuk menarik tutup yang menutupi gelas. Akibat tekanan tarikan itu, air dalam gelas pun tidak tumpah meski gelas dibalik.

Hmm… ada yang mau menambahkan?

Related

Umum 5507780971016427173

Posting Komentar

emo-but-icon

Recent

Banyak Dibaca

item