Apa yang Disebut Sumber Air Panas?
https://www.belajarsampaimati.com/2013/04/apa-yang-disebut-sumber-air-panas.html?m=0
Ilustrasi/istimewa |
Jika air yang dipanaskannya terlalu panas, maka akan keluar dalam bentuk pancaran uap yang bercampur air panas. Itulah yang disebut geyser.
Di Taman Nasional Yellowstone, Amerika, terdapat geyser yang memancarkan air panas setiap 65 menit, setinggi 37 sampai 46 meter ke udara.
Hmm… ada yang mau menambahkan?