Apa yang Disebut Batuan Beku?
https://www.belajarsampaimati.com/2013/04/apa-yang-disebut-batuan-beku.html
Ilustrasi/materiipa.com |
Magma itu dapat berasal dari batuan setengah cair atau batuan yang sudah ada, di mantel ataupun kerak bumi.
Umumnya, proses pelelehan terjadi oleh salah satu dari proses-proses kenaikan temperatur, penurunan tekanan, atau perubahan komposisi. Lebih dari 700 tipe batuan beku telah dideskripsikan, sebagian besar terbentuk di bawah permukaan kerak bumi.
Hmm… ada yang mau menambahkan?