Serangga apa yang Terbang Paling Cepat?

Serangga apa yang Terbang Paling Cepat? Belajar Sampai Mati, belajarsampaimati.com, hoeda manis
Ilustrasi/istimewa
Di antara semua serangga, capung menjadi serangga yang dapat terbang paling cepat. Kecepatan tertinggi yang pernah tercatat adalah sekitar 56 kilometer per jam.

Capung adalah serangga yang istimewa, karena dapat melakukan hampir semua hal yang dapat dilakukan helikopter. Serangga unik ini dapat terbang berputar-putar, atau bertahan di satu tempat di udara.

Capung juga dapat memutar arah terbangnya dengan tajam, terbang mundur, dan bahkan berguling ketika terbang.

Hmm… ada yang mau menambahkan?

Related

Hewan Terbang 762609707160459932

Posting Komentar

emo-but-icon

Recent

Banyak Dibaca

item