Mengapa Tokek Bisa Merayap di Dinding?

 Mengapa Tokek Bisa Merayap di Dinding? Belajar Sampai Mati, belajarsampaimati.com, hoeda manis
Ilustrasi/biodiversitywarriors.org
Jika dilihat dari ukuran tubuhnya, tokek termasuk besar. Namun hewan yang relatif besar itu mampu merayap di dinding seolah tak memiliki bobot. Mengapa tokek bisa merayap di dinding?

Pada kaki-kaki tokek terdapat rambut-rambut halus yang disebut setae. Pada setiap setae terdapat 100 sampai 1.000 rambut yang lebih kecil lagi, yang disebut spatula.

Ukurannya sekitar 100 nanometer. Daya lengket spatula terjadi akibat adanya daya intermolekuler (tarik-menarik antarmolekul) kaki dengan permukaan yang diinjak. Hal itulah yang memungkinkan tokek dapat merayap di dinding.

Hmm… ada yang mau menambahkan?

Related

Hewan Darat 4140378090579900766

Posting Komentar

emo-but-icon

Recent

Banyak Dibaca

item