Apa Fungsi Asam Lambung?

 Apa Fungsi Asam Lambung? Belajar Sampai Mati, belajarsampaimati.com, hoeda manis
Ilustrasi/klikdokter.com
Di bagian dinding lambung sebelah dalam terdapat kelenjar-kelenjar yang menghasilkan getah lambung. Aroma, bentuk, warna, dan selera terhadap makanan secara refleks akan menimbulkan sekresi getah lambung.

Getah lambung mengandung asam lambung (HCl), pepsin, musin, dan renin. Asam lambung berfungsi sebagai pembunuh mikroorganisme dan mengaktifkan enzim pepsinogen menjadi pepsin.

Hmm… ada yang mau menambahkan?

Related

Tubuh Manusia 3471387745263759779

Posting Komentar

emo-but-icon

Recent

Banyak Dibaca

item