Mengapa Kita Sebaiknya Tidak Memakan Daging Gosong?
https://www.belajarsampaimati.com/2013/02/mengapa-kita-sebaiknya-tidak-memakan.html?m=0
Ilustrasi/istimewa |
Yang jadi masalah, zat tersebut dipercaya menjadi salah satu pemicu kanker. Karena itulah kita sebaiknya tidak memakan daging yang gosong.
Selain terdapat pada daging gosong, zat benzopiren juga terdapat pada buangan gas, asap cerobong pabrik, dan asap rokok.
Mengapa Udang Berubah Merah ketika Direbus?
Udang—juga lobster dan kepiting—memiliki zat pigmen astaxanthin di kulitnya, yang bersatu dengan protein. Apabila hewan jenis Crustacea itu dipanaskan, protein dan astaxanthin akan terpisah, sehingga kulitnya menunjukkan warna merah muda, yang merupakan warna asli astaxanthin.
Hmm… ada yang mau menambahkan?