Kapan Nazi Menyerang Afrika Utara?
https://www.belajarsampaimati.com/2012/05/kapan-nazi-menyerang-afrika-utara.html
Ilustrasi/wikipedia.org |
Sebelumnya, tentara Inggris telah menyerang kawasan Libya, dan berhasil merampasnya dari Nazi. Tetapi, setelah sebulan melakukan serangan balik, Nazi bukan hanya dapat mengambil alih Libya dari Inggris, tetapi juga sekaligus menaklukkan kawasan-kawasan lain, seperti Iskandariah di Mesir.
Kemenangan Nazi tersebut membuat Sekutu sangat khawatir, karena kemenangan itu dapat menjadikan Nazi melangkah untuk menduduki Terusan Suez.
Karena itulah kemudian Inggris mengerahkan seluruh kekuatannya untuk menyerbu kawasan tersebut. Sampai akhirnya, pada November 1942, Inggris pun berhasil mengalahkan Nazi.
Hmm... ada yang mau menambahkan?