Apa Benda Paling Kecil di Dunia?
https://www.belajarsampaimati.com/2012/03/apa-benda-paling-kecil-di-dunia.html
Ilustrasi/dictio.id |
Istilah atom berasal dari bahasa Yunani, yang artinya tidak bisa dibagi lagi. Dalam bahasa ilmiah, istilah atom diartikan sebagai hal terkecil dari elemen kimia yang masih memiliki sifat kimianya. Misalnya, atom perak masih memiliki sifat seperti perak.
Meski sudah merupakan benda paling kecil dan tidak bisa dibagi lagi, namun atom masih memiliki intiatom, yang jari-jarinya sepersepuluh ribu jari-jari atom. Karena itu, intiatom lebih kecil dari atom, karena intiatom terdapat di dalam atom. Selain itu, ada pula bagian atom yang disebut Quark, yang juga lebih kecil dibanding atom.
Hmm… ada yang mau menambahkan?
Ijin share ya
BalasHapusBerarti pernyataan bahwa atom adalah benda terkecil di dunia itu salah?
BalasHapusDulu atom adalah benda paling kecil. Tapi pernyataan itu sudah direvisi setelah ditemukannya quark.
HapusCoba anda lihat quark pake mikroskop trcanggih. Perbesar dia, maka didalam quark masih ada bagian yg mnyusun quark trsebut.. begitu seterusnya.
BalasHapusDunia alam semesta ini bersifat infinity, tak terbatas.. layaknya mencari dimana ujung alam semesta ini
Ada yang lebih kecil kecil lagi dari quark yaitu "Planck length" !
BalasHapus