Siapa Penemu Vaksinasi?

Siapa Penemu Vaksinasi? Belajar Sampai Mati, belajarsampaimati.com, hoeda manis
Ilustrasi/grid.id
Penemuan dan penggunaan vaksinasi dalam pencegahan penyakit tidak bisa dilepaskan dari sosok Louis Pasteur. Pada tahun 1800-an, ketika para dokter belum memiliki gambaran jelas tentang bagaimana suatu penyakit dan penularannya dapat terjadi, Louis Pasteur telah mulai melakukan penelitian dalam upaya pencegahan penyakit.

Melalui eksperimen terhadap mikroba, Pasteur menemukan bahwa kehidupan mikroba dapat berpindah pada manusia dan hewan melalui air, makanan, dan udara. Hal itu memberikan kesimpulan kepadanya bahwa mikroba merupakan penyebab penyakit yang dapat dikendalikan.

Dari kesimpulan itu, Louis Pasteur kemudian menghasilkan suatu teknik yang ia sebut vaksinasi, yang membantu manusia dan hewan agar memiliki daya tahan terhadap suatu mikroba, sehingga memberi perlindungan dari serangan penyakit yang diakibatkannya.

Hmm… ada yang mau menambahkan?

Related

Tokoh 2558060981642664996

Posting Komentar

emo-but-icon

Recent

Banyak Dibaca

item