Mengapa Lutut Burung Membengkok ke Depan?

Mengapa Lutut Burung Membengkok ke Depan? Belajar Sampai Mati, belajarsampaimati.com, hoeda manis
Ilustrasi/istimewa
Sebenarnya tidak. Yang kita lihat sebagai lutut burung itu sebenarnya adalah pergelangan kaki, dan di bawahnya adalah tulang kaki yang dipanjangkan, yang mengarah ke jari-jari kakinya. Lutut burung yang sebenarnya tidak terlihat, karena tersembunyi di balik bulu-bulu.

Apakah Burung Dapat Mengubah Bentuk Paruhnya?

Ya. Burung penangkap kerang memiliki paruh yang pendek dan tumpul ketika baru dilahirkan dan makanannya masih berupa tiram dan remis. Beberapa minggu kemudian, burung tersebut dapat mengubah paruhnya menjadi panjang dan sempit ketika makanannya berubah menjadi cacing dan mangsa lain yang halus.

Hmm… ada yang mau menambahkan?

Related

Hewan Terbang 3165042843550312204

Posting Komentar

emo-but-icon

Recent

Banyak Dibaca

item