Hewan apa yang Paling Mengganggu di Arktik?

Hewan apa yang Paling Mengganggu di Arktik? Belajar Sampai Mati, belajarsampaimati.com, hoeda manis
Ilustrasi/istimewa
Nyamuk dianggap sebagai makhluk kutub yang paling mengganggu, karena ia mengisap darah hewan.

Ketika musim semi, sekawanan besar nyamuk yang menyusahkan itu akan menetas, dan mengganggu kawanan karibu dengan cara menggigit dan mengisap darah mereka. Nyamuk-nyamuk itu menggigit semua makhluk berdarah panas apa saja yang mereka temui, termasuk manusia.

Hmm… ada yang mau menambahkan?

Related

Hewan Terbang 1216722712585581682

Posting Komentar

emo-but-icon

Recent

Banyak Dibaca

item