Siapakah Heinrich Pestalozzi?

Siapakah Heinrich Pestalozzi? Belajar Sampai Mati, belajarsampaimati.com, hoeda manis
Ilustrasi/art-print-on-demand-com
Johann Heinrich Pestalozzi adalah pakar pendidikan terkemuka dari Swiss. Dialah orang pertama di dunia yang membangun konsep pendidikan seperti training untuk para guru, dan inovasi dalam kurikulum—seperti kelompok kerja, studi kerja, peningkatan nilai, kemampuan dalam kelompok, dan memberi kesempatan tiap individu untuk mengembangkan diri.

Sepanjang hidupnya, Heinrich Pestalozzi mengabdikan dirinya pada upaya-upaya luhur dalam bidang pendidikan, seperti memberi kesempatan kepada anak-anak miskin di Eropa untuk memperoleh pendidikan.

Pestalozzi juga menulis buku dan artikel-artikel di surat kabar untuk menarik masyarakat agar memberikan perhatian kepada anak-anak miskin.

Heinrich Pestalozzi meninggal dunia pada 17 Februari 1809.

Hmm… ada yang mau menambahkan?

Related

Tokoh 8435468922894671945

Posting Komentar

emo-but-icon

Recent

Banyak Dibaca

item