Mengapa Gorila Terancam Punah?

Mengapa Gorila Terancam Punah? Belajar Sampai Mati, belajarsampaimati.com, hoeda manis
Ilustrasi/istimewa
Gorila hidup di Afrika—di Zaire, Uganda, dan Rwanda—di daerah pegunungan dan hutan hujan dataran rendah. Pada tahun 1925, tempat tinggal mereka di pegunungan tersebut dijadikan taman nasional pertama di Afrika.

Yang menjadi masalah, Zaire, Rwanda, dan Uganda, beberapa kali mengalami bencana dalam beberapa dekade terakhir, juga mengalami perang yang mengerikan, kekeringan, juga bencana kelaparan.

Ketika terjadi perang, gorila sering terjebak dalam adu tembak, sehingga tewas. Pada 1980-an dan 1990-an, gorila juga diburu untuk dimakan selama bencana kelaparan terjadi di sana.

Semua itu kemudian menyebabkan kerusakan parah terhadap populasi gorila—sama seperti yang terjadi pada dunia manusia. Sejak itu, seluruh gorila pun terancam punah.

Hmm… ada yang mau menambahkan?

Related

Hewan Darat 2554212633921849536

Posting Komentar

emo-but-icon

Recent

Banyak Dibaca

item