Kapan Gas Pertama kali Digunakan untuk Perang?

Kapan Gas Pertama kali Digunakan untuk Perang? Belajar Sampai Mati, belajarsampaimati.com, hoeda manis
Ilustrasi/istimewa
Gas pertama kali digunakan dalam perang pada 17 April 1915, dan hal itu terjadi pada Perang Dunia I. Penggunaan gas tersebut dilakukan oleh pasukan Jerman, yang mengakibatkan sejumlah besar tentara Sekutu tewas. Karenanya, perang itu pun dikenal dengan sebutan Perang Gas.

Ketika akhirnya Perang Dunia I berakhir, muncul upaya-upaya pelarangan penggunaan gas-gas kimia dalam peperangan. Akhirnya, ditandatanganilah perjanjian internasional yang berisi pelarangan produksi, perbanyakan, dan penggunaan senjata kimia di dalam perang.

Tetapi, perjanjian itu tidak dihiraukan oleh negara-negara besar semisal AS. Mereka tetap menggunakan gas kimia ketika terlibat dalam Perang Vietnam. Rezim Saddam Hussein juga menggunakan senjata kimia ketika melakukan invasi ke Iran.

Hmm… ada yang mau menambahkan?

Related

Sejarah 1106106006357968417

Posting Komentar

emo-but-icon

Recent

Banyak Dibaca

item