Siapakah Jean-Philippe Rameau?
https://www.belajarsampaimati.com/2010/04/siapakah-jean-philippe-rameau.html
Ilustrasi/medici.tv |
Ayahnya, Jean Rameau, adalah seorang pemain organ di beberapa gereja di Dijon, dan dari ayahnya pula ia mendapatkan pembelajaran mengenai musik. Bahkan, Jean-Philippe telah menguasai not balok sebelum dia bisa membaca.
Ketika beranjak besar, Jean-Philippe kemudian juga menjadi pemusik di gereja-gereja Prancis, mengikuti jejak ayahnya, selain menciptakan karya-karya musik yang terkenal di dunia.
Karya-karya musiknya yang terkenal di antaranya adalah “Laboravi Clamans” yang dibuatnya pada tahun 1722, dan “In Convertendo” yang dibuatnya antara tahun 1713 hingga 1715.
Hmm… ada yang mau menambahkan?