Siapakah Ibnu Khayat?

Siapakah Ibnu Khayat? Belajar Sampai Mati, belajarsampaimati.com, hoeda manis
Ilustrasi/istimewa
Abu Bakar Muhammad bin Ahmad Khayat, atau yang biasa disebut Ibnu Khayat, adalah ahli hadist dan ulama besar ilmu nahwu. Ia lahir di kota Samarkand di timur laut Iran, yang kini menjadi wilayah Uzbekistan.

Setelah menyelesaikan pendidikan dasar di tanah kelahirannya, Ibnu Khayat pergi ke Irak untuk melanjutkan pendidikan. Pada waktu itu, Irak merupakan pusat keilmuan dunia Islam, dan Ibnu Khayat menimba banyak ilmu di sana.

Hasilnya, ia menjadi ulama besar yang juga menulis banyak karya besar, di antaranya “Ma’aniy Al-Quran”, “Al-Mujaz fin-Nahwi”, dan “An-Nahwul Kabir”.

Ibnu Khayat meninggal dunia pada 29 Dzulhijjah 320 Hijriyiah.

Hmm… ada yang mau menambahkan?

Related

Tokoh 2964852122513456335

Posting Komentar

emo-but-icon

Recent

Banyak Dibaca

item