Bayi Reptil apa yang Tidak Menetas dari Telur?

https://www.belajarsampaimati.com/2010/03/bayi-reptil-apa-yang-tidak-menetas-dari.html
![]() |
Ilustrasi/wikipedia.org |
Ketika akhirnya bayi-bayi reptil keluar dan dilahirkan induknya, bentuk tubuh mereka sudah lengkap. Si induk betina biasanya tidak merawat bayi-bayi mereka setelah melahirkannya.
Hmm… ada yang mau menambahkan?