Serangga Apa yang Memakan Kulit Mati Manusia?

Serangga Apa yang Memakan Kulit Mati Manusia? Belajar Sampai Mati, belajarsampaimati.com, hoeda manis
Ilustrasi/istimewa
Tungau adalah serangga pemakan sel kulit mati manusia. Sebagian besar debu rumah berasal dari serpihan-serpihan kulit mati manusia, dan itulah yang dimakan tungau.

Tungau hidup di tempat yang lembap dan hangat, semisal kasur dan matras, yang menyediakan kulit mati manusia sebagai makanan. Meski sebagian besar—umumnya—manusia tidak terpengaruh oleh keberadaan tungau, namun beberapa alergi terhadap mereka.

Tungau juga hidup di rongga mata sebagian besar manusia. Hewan ini sangat kecil, sehingga kita tidak dapat melihat mereka. Meski kedengarannya mungkin menakutkan, namun keberadaan tungau tersebut tidak berbahaya, bahkan membantu menjaga kulit manusia tetap bersih.

Hmm… ada yang mau menambahkan?

Related

Hewan Darat 3587337324033644370

Posting Komentar

emo-but-icon

Recent

Banyak Dibaca

item