Apakah Serigala Bisa Dijadikan Hewan Peliharaan?

Apakah Serigala Bisa Dijadikan Hewan Peliharaan? Belajar Sampai Mati, belajarsampaimati.com, hoeda manis
Ilustrasi/okezone.com
Serigala, atau anak serigala, adalah hewan liar, dan sebaiknya tidak dijadikan peliharaan. Untuk menjinakkan satu spesies, dibutuhkan sekian banyak generasi perkembangbiakan untuk dapat benar-benar menghilangkan keliarannya.

Seekor anak serigala mungkin akan terlihat suka bermain dan jinak, namun insting liarnya kadang kala akan mengambil alih. Ketika itu terjadi, maka tidak ada hewan peliharaan lain—semisal kucing atau kelinci—yang akan aman darinya. Serigala itu bahkan juga bisa menyerang manusia yang sudah dikenalnya, jika merasa ketakutan atau terancam.

Hmm… ada yang mau menambahkan?

Related

Hewan Darat 5795617844394346025

Posting Komentar

emo-but-icon

Recent

Banyak Dibaca

item