Kapan Terjadinya Perjanjian Damai Mesir-Israel?

Kapan Terjadinya Perjanjian Damai Mesir-Israel? Belajar Sampai Mati, belajarsampaimati.com, hoeda manis
Ilustrasi/tempo.co
Sejak tanggal 12 Januari 1949, utusan dari Mesir dan Israel mengadakan pertemuan yang membahas perundingan untuk menghentikan perang antara Arab dan Israel. Perundingan itu dilakukan di Kepulauan Rhodes, dan berlangsung cukup alot. Namun kemudian dicapai kesepakatan damai yang ditandatangani pada 24 Februari 1949.

Perang Arab-Israel meletus ketika Zionis mendirikan negara Israel di kawasan Palestina pendudukan pada tahun 1948. Karena persenjataan canggih yang dimilikinya, Israel juga berhasil masuk ke wilayah Mesir dan Lebanon, dan mengalahkan kekuatan Arab.

Perang itu akhirnya berakhir pada bulan Januari 1949. Kemudian, atas campur tangan PBB, kedua pihak mengadakan perundingan damai yang hasilnya ditandatangani pada 24 Februari 1949.

Hmm... ada yang mau menambahkan?

Related

Sejarah 5608967071706929205

Posting Komentar

emo-but-icon

Recent

Banyak Dibaca

item