Kapan Slovenia Meraih Kemerdekaan?

Kapan Slovenia Meraih Kemerdekaan? Belajar Sampai Mati, belajarsampaimati.com, hoeda manis
Ilustrasi/sofiaglobe.com
Slovenia meraih kemerdekaan pada 25 Juni 1991.

Bersamaan dengan kemerdekaan Kroasia, salah satu negara bagian lain dalam Yugoslavia, yaitu Slovenia, juga memproklamirkan kemerdekaannya.

Namun, karena jauhnya wilayah Slovenia dari Beograd—ibu kota Yugoslavia—dan adanya dukungan penuh negara-negara Barat atas kemerdekaan Slovenia, pemerintah pusat Yugoslavia tidak melakukan tindakan militer apa pun terhadap negara baru tersebut.

Sebelumnya, Slovenia adalah bagian Austria-Hungaria, dan kemudian menjadi bagian Slovenes (Kroasia dan Serbia) pada 29 Oktober 1918 sampai 1 Desember 1918, lalu menjadi Republik Federal Sosialis Yugoslavia (SFR Yugoslavia) dari 1945 hingga merdeka pada tahun 1991.

Republik Slovenia adalah negara pesisir sub-Alpin di selatan Eropa Tengah, berbatasan dengan Italia di sebelah barat, Laut Adriatik di barat daya, Kroasia di selatan dan timur, Hungaria di timur laut, dan Austria di utara.

Hmm... ada yang mau menambahkan?

Related

Sejarah 8910722276086379566

Posting Komentar

emo-but-icon

Recent

Banyak Dibaca

item