Apa yang Dimaksud Insiden Jamarat Mina?
https://www.belajarsampaimati.com/2008/01/apa-yang-dimaksud-insiden-jamarat-mina.html
Ilustrasi/istimewa |
Insiden itu berawal ketika koper-koper yang ada di dalam sebuah bus berjatuhan, sehingga para jamaah di sekitarnya terhambat, dan mengakibatkan mereka terinjak-injak.
Pada waktu itu, diperkirakan sekitar dua juta jamaah haji sedang melakukan lempar jumrah. Selain mengakibatkan korban tewas, insiden itu juga mengakibatkan sekitar 1.000 jamaah haji lainnya luka-luka.
Insiden Jamarat Mina menjadi salah satu kejadian buruk pada waktu penyelenggaraan ibadah haji. Sebelumnya, pada 1900, terjadi peristiwa serupa ketika sebanyak 1.426 jamaah haji terinjak-injak hingga meninggal dunia.
Pada tahun 2001, peristiwa serupa terulang, dan mengakibatkan korban tewas sebanyak 35 orang, disusul kejadian tahun 2003 yang menewaskan 36 orang, dan kemudian tahun 2004 yang menewaskan 251 orang.
Hmm… ada yang mau menambahkan?