Apa yang Dimaksud Leeward Reef?
https://www.belajarsampaimati.com/2007/11/apa-yang-dimaksud-leeward-reef.html
Ilustrasi/islandescapestci.com |
Leeward reef merupakan sisi yang membelakangi arah datangnya angin, dan umumnya zona atau wilayahnya memiliki hamparan terumbu karang yang lebih sempit dibanding windward reef, dan memiliki bentangan kolom air (lagoon) yang cukup lebar.
Kedalaman kolom air biasanya kurang dari 50 meter, namun kondisinya kurang ideal untuk pertumbuhan karang, karena kombinasi faktor gelombang dan sirkulasi air yang lemah serta sedimentasi yang lebih besar.
Hmm… ada yang mau menambahkan?